Perkembangan Teknologi SMT


 Alhamdulillah minggu lalu dapat undangan seminar teknologi SMT masa depan dengan segala tantangan ,problem dan solusi nya.
Seminar dia adakan oleh agen resmi mounter Yamaha Indonesia (PT MASS Co., Ltd) , namu demikian agenda seminar tidak hanya membahas masa;ah SMT tapi juga bergabung dari perusahaan lain sebagai support SMT yakni dari HIOKI dan MUSASHI ENGINERING.
Bertahun tahun bekerja di bagian produksi SMT dan jarang sekali melihat perkembangan teknologi ataupun bestmarching ke perusahaan lain serasa seperti katak dalam tempurung. banyak problem di dalam tapi tidak tahu solusi nya.
seminar di mulai pukul 09.30 dan selesai pukul 15.30 , ada 4 agenda yang di persentasikan yakni tentang Teknologi screen printing dari Yamaha, Teknologi ICT ( In Circut Tester ) dari Hioki, Teknologi Dispenser dari Musashi Engineering dan terakhir Perkembangan Teknologi mounter masa depan.

1. Teknologi Screen printing
ada 4 point penting yang harus di kontrol untuk menghasil kan quality solder printing yang sesuai harapan :
a. Touch PCB dengan mask
b. Kecepatan squeeze
c. Tekanan Squeeze
4. Sudut printing squeeze
semua di bahas dengan data riset nya , bagaiaman hasil yang didapat misal ada gap antara PCB dengan mask saat printing , bagaiamana hasil printing dengan kecepatan squeeze tertentu untuk chip 0603,1005,2025,IC QFN , IC BGA dll
 
Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Labels

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.