SMT (Surface Mount Technology)

SMT ( Surface Mount Technology )

Surface Mount Technology atau biasa di sebut SMT adalah suatu teknologi manufacturing elektronik yang membuat proses assembly komponen komponen elektronik menjadi lebih cepat , efisien , low cost , high quality.
Komponen apa saja yang di assembly di SMT ...? Di mesin SMT bisa memasang / assembly chip , Transistor , dioda , IC , Connector , Antenna , Shield Can dan lain lain.
Line SMT terdiri dari PCB loader , Screen Printing , 3D SPI , Mounter , AOI dan Reflow. Tiap mesin membupunyai fungsi dan peranan masing-masing. Nanti akan coba saya jelaskan lebih detail saat membahas tiap mesin tersebut.
1. PCB loader berfungsi untuk mensupply PCB sebelum di printing , PCB di supply 1 per 1 sesusi kebutuhan mesin printing.
2. Screen Printing berfungsi untuk mencetak / print solder paste ke atas PCB , kalau di kalayak umum mengenal solder dalam bentuk kawat timah , di line SMT solder berbentuk paste / cream.
3. 3D SPI berfungsi untuk melakukan pengecekan solder hasil printing , jadi sebelum PCB yang sudah di print dengan cream solder di mounting / di pasang komponen hasil printing tersebut di verify dulu di mesin 3D SPI
4. Mounter berfungsi memasang komponen komponen sesuai dengan diagram / skema yang sudah di tentukan.
5. Reflow berfungsi untuk menjadikan solder dari yang semula berbentuk cream menjadi timah padat. Solder menggabungkan komponen dengan PCB
6. AOI ( Auto Optical Inspection ) berfungsi untuk melakukan pengecekan komponen kompinen yang sudah di pasang ke PCB , apakah ada NG no komponen , geser , short , stand dan lain lain.
Demikian flow proses sederhana di Line SMT
Share:

No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Labels

Recent Posts

Unordered List

  • Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
  • Aliquam tincidunt mauris eu risus.
  • Vestibulum auctor dapibus neque.

Pages

Theme Support

Need our help to upload or customize this blogger template? Contact me with details about the theme customization you need.